Jika pada artikel sebelumnya dijelaskan cara men-disable klik kanan, maka kali ini akan kita bahas bagaimana cara javascript melakukan klik kanan pada blog yang menerapkan proteksi anti klik kanan.Caranya cukup mudah, jika anda menggunakn browser Firefox, anda bisa menonaktifkan javascript di browser tersebut sebab kebanyakan anti klik kanan menggunakan bahasa javascript.
Caranya yaitu klik Tools–>Option–>Content–>hilangkan tanda centang di Enable Javascript” dan klik Ok.
Jika anda menggunakan browser Opera, caranya adalah sebagai berikut
Klik settings–>Preferences–>tab Advanced–>Content–>hilangkan tenta centang di Enable Javascript–>Ok
Semoga bermanfaat
Tags: klik kanan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar